Blog of Geography Studi in SMA Negeri 1 Kota Sukabumi, Indonesia

GEOGRAPHY of SMA NEGERI 1 SUKABUMI

GEOGRAPHY of SMA NEGERI 1 SUKABUMI

Search This Blog

January 02, 2020

Menggagas Suksesi 4 Ibukota sebagai Upaya Pemerataan Pembangunan Nasional untuk Keutuhan NKRI yang Berkeadilan Sosial.





Pada artikel sebelumnya saya menawarkan alternatif Ibukota baru, yg digagas untuk  disebar pada 3 pusat (berdasarkan Teori Tripraja). Model yang diambil adalah afrika Selatan. https://adefathurahman.blogspot.com/2019/05/wacana-perpindahan-ibu-kota-negara.html?m=1
Masih merujuk pada Bentuk Negara Kesatuan, maka tidak salah, jika Pusat-Pusat Regional WPPI (A,B,C dan D) tempo dulu, dicoba dijadikan lokasi persebaran pusat pemerintahaan. Distribusi fungsi-fungsi lembaga pemerintahan yang cocok untuk ini adalah Teori Caturprajanya Von Vollenhoven.
Jika Pusat- Pusat Regional WPPI, Regional A, B, C dan D (Medan, Jakarta, Surabaya, Makasar direstui, maka penyerapan APBN atas nama Pemerintahan Pusat pun lebih merata. Hal ini perlu, karena salah satu isu pelaksanaan pembangunan adalah Pemerataan.
Mengapa harus merepresentasikan Sabang sampai Merauke?. Bayangkan jika Sabang di letak astronomis sekitar 95° BT. dan Merauke terletak disekitar 141° BT, maka panjang wilayah Indonesia dari barat ke timur mencapai "panjang maksimal" sekitar 49 x 111,111111 km setara dengan ~ 5.444, 44444 km. Nyaris 0,137111111 atau setara dengan 7/10 rata-rata keliling bumi.
Kemudian, mengapa perhitungan geostrategis ini wajar dilakukan, karena panjang RI yang saya sebutkan tadi belum mencakup zone terorial berdasarkan Deklarasi Djuanda 1961 yg merupakan ratifikasi dari Konvensi Hukum Laut Internasional (sejauh 6 mil dari pulau terluar sebuah negara pada surut terendah). Hak tersebut belum memperhitungkan ZEE (hak eksplorasi dan eksploitasi RI kearah barat, sejauh 200 mil.
Berbeda dengan hasil perhitungan lrlebar Wilayah RI dari Kampung Laut disekitar lintang astronomis 6° LU sampai dengan di Samudera Hindia yg terletak  disekitar 11° LS, cuma 17 x 111,111111 km., setara dengan 1.888.88889 km.
Terlepas dari tingkat akurasi perhitungan diatas, maka semua negara harus memiliki ego sentris dalam kebijakan geopolitiknya dengan tetap menghargai geografi politik Internasional, regional, maupun bilateral yg disepakati berdasarkan hukum-hukum internasinal yg telah disepakati bersama negara-negara lain sedunia.
Selanjutna, memperhatikan penyelenggaraan kedaulatan negara (pemerintahan) melalui 4 fungsi pada Teori 'Catur Praja"nya Van Vonhollen, maka kita bisa mengadopsi dan memodifikasinya dalam catur prajanya khas Indonesia, melalui 4 Fungsi pemerintahan, yakni  Legislatif, Eksekutif, Yudikatif serta Hankam.
Disisi lain pada tataran faktual dan perjalanan dinamika pembangunan Indonesia, kita telah memiliki bekal, melalui pemetaan pembangunan Industri Indonesia yg disingkat WPPI (Wilayah Pusat Pembangunan Industri). Melalui WPPI inilah proses pemerataan pembangunan diseluruh Wolayah RI dapat dilaksanakan dengan lebih efektif dan efiaien.
Pada Periode Pemerintahan Eksekutif dibawah kepemimpinan Susilo Bambang Yudhoyono istilah WPPI ini sempat ymtergantikan dengan istilah lain, yakni Koridor Pembangunan Nasional.
Terlepas pada penggunaan kedua istilah tersebut, pada realitas dinamika pembangunan nasional kita, 4 buah kota yang sering dijadikan pusat-pusat kegiatan tersebut, yakni Medan, Jakarta, Surabaya dan Makassar mengalami pertumbuhan yang lebih signifikan, karena infra struktur transpotasi darat, laut dan udara serta jaringan telekomunikasinya telah terbangun dengan tingkat refresentasi tingkat regional yang memenuhi standar. Berbagai kegiatan yang memerlukan mobilisasi aparat pemerintahan secara nasional pun sering dilaksanakan secara tereistribusi di keempat Kota  tersebut.
Langkah yang seharusnya kita laksanakan adalah mensinergikan kebutuhan akan Ibu Kota Baru (pemindahan lokasi) yang sekarang terfokus pada Wilayah Kalimantan Timur agar dibarengi dengan alternatif lain, yakni mencoba menjadikan NKRI ini menjadi sebuah negara dengan 4 Ibukota.
Pengalaman Afrika Selatan yang memiliki 3 Ibu Kota, yakni Capetown sebagai Ibu Kota Eksekutif, Pretoria sebagai Ibukota Legislatif dan Bloomfontein sebagai Ibu Kota Yudikatif, setidaknya menjadi sebuah legitimasi rasional tentang kemungkinan sebuah negara memiliki lebih dari satu Ibu Kota.
Faktor historis yg berkenaan dengan lokasi Ibu Kota di Jakarta sejak Indonesia merdeka yang tidak mampu memgakselerasi pemerataan pembangunan nasional saat ini menjadikan pemilihan lokasi Ibu Kota Negara yg hanya memindahkan lokasi dari Jakarta ke Kalimantan Timur, pada program jangka waktu panjang akan mengjasilkan problematika yang sama, seperti  yamg terjadi pada Jakarta saat ini.
Untuk kepentingan tersebut, tidak ad salahnya, jika gagasan untuk menjadikan NKRI menjadi pemilik 4 Ibu Kota harus sudah disinergikan peesepsinya diantara kalangan eksekutif dan Legislatif melalui pembahasan peeuundang-undangan yang melegitimasi alternatif tersebut.
Tentu saja harapan yang lebih dapat terukur bisa dicapai pada pelaksanaan gagasan ini adalah oemerataan pembangunan yang merupakan pengejawantahan dari Sila Ke-5 Pancasila, yakni Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia.
Hal lain yang bisa dikontribusikan oleh gagasan ini adalah meningkatnya Persatuan Indoneaia, sebagai akibat rasa keadilan yang dirasakan  melalui layanan pemerintah atas peningkatan kemakmuran yang berbasis pada penyerapan anggaran belanja negara yang terdistribusi dikeempat regional tersebut.
Kajian Filosofis, Historis dan Yuridis tentunya harus dilakukan secara cermat atas kelayakan penentuan, kota mana dari keempat kota besar tersebut yang pantas menjadi Ibu Kota Legislatif, Eksekutif, Yudikatif atau Hankam. Sebuah kajian terpadu yang diurai hingga kelangkah strategis pada penentuan lembaga-lembaga sub-ordinan yang mana saja yang dimasukkan menjadi bagian dari 4 funsi  pemerintahan tersebut (Legislatiif, Eksekutif, Yudikatif atau Hankam). Penguraian sub-ordinan-sub-ordinan dari keempat fungsi pemerintahan tersebut, tentu saja harus dibarengi dengan penentuan zone-zone (sub regional) beserta lokasi-lokasi yang layak menjadi pusat dari zone-zone (sub-regional) tersebut, seperti yang pernah dilakukan pemerintah tersahulu atas WPPI. Sebuah pembagian zone yang serupa dengan WPPI, tapi tak bileh sama persis seperti WPPI, dikarenakan indikator-indiatornya harus dimodifikasi sesuai kebutuhan kontemporer saat ini dan masa depan NKRI.

Bersambung.
ADE FATHURAHMAN
SMANSA KOTA SUKABUMI, JABAR.

Location: Jl. Rh. Didi Sukardi No.124, Citamiang, Kec. Citamiang, Kota Sukabumi, Jawa Barat 43143, Indonesia

163 comments:

  1. Menurut saya jika indonesia memiliki 4 ibukota pembangunan indonesia bisa sangat merata ke setiap wilayah dan stabilitas ekonomi masayarakat pun akan merata dan tidak ada lagi stratifikasi sosial pun tidak terlalu menonjol.

    Ita Syafitri Farahmita
    12 ips 4

    ReplyDelete
  2. Karena indonesia sangat luas maka diperlukan pemerataan bagi bangsa ini. Hal tersebut mungkin menjadi salah satu solusi untuk pemerataan pembangunan, ekonomi, penduduk, pendidikan di Indonesia.

    Sketsa Maysi Dwi Putri
    (12 IPS 4)

    ReplyDelete
  3. Saya setuju apa yang ada di dalam artikel ini karena jika ibu kota asa 4 maka pembangunan akan merata

    Mochamad filah ramdan s
    12 ips 4

    ReplyDelete
  4. Ulasan tersebut merupakan hal yg memang harus dilakukan karena dengan adanya 4 ibukota di indonesia akan menjadikan pemerataan terhadap pembangunan ekonomi selain itu juga dapat meningkatkan kesejahteraan sosial untuk masyarakat indonesia bagian timur.
    Nazira anya aura
    12 ips 4

    ReplyDelete
  5. Gagasan yang sangat menarik untuk dibahas karena artikel ini membuat kita jadi berfikir luas akan pembangunnan ibu kota baru di negara tercinta kita ini Indonesia.
    -Yerico shauqi

    ReplyDelete
  6. Saya setuju, Pemerataan pembangunan harus rataa semua di bangun tp jangan hanya beberapa daerah saja yg dibangun. Jangan kota besar doang yg di lengkapin fasilitas. Intinya kalau ada pembangunan semua nya harus seimbang
    -Riza

    ReplyDelete
  7. saya tidak setujuuuu karenaaaa indonesia hanyaaa memerlukan satu titik pusatt pemerintahann dan ekonomi dan buat apa menambah ibu kotaa karna akan menambah biaya,dan masalah di negeri ini di indonesia kita tercinta NKRI harga mati.

    muhammad syahrul fadilah
    12 ips 4

    ReplyDelete
  8. Saya setuju, karena dengan pemerataan pembangunan dpat membantu tingkat kemakmuran masyarakt daerah-daerah yg berada dipedalaman atau daerah yg sulit transportasi. Dngan begtu tidak akan ada masyarakat yg merasa tidak adil

    ReplyDelete
    Replies
    1. Saya setuju, karena dengan pemerataan pembangunan dpat membantu tingkat kemakmuran masyarakt daerah-daerah yg berada dipedalaman atau daerah yg sulit transportasi. Dngan begtu tidak akan ada masyarakat yg merasa tidak adil.
      -Restu Nurdamayanti

      Delete
  9. Menurut saya penambahan ibukota yang bertujuan untuk pemerataan pembangunan bisa menjadi salah satu solusi bagi pemerintah, namun hal ini sangan diperlukan dana pembangunan yang sangat besar jadi perlu di pikirkan dampak lainnya juga.

    Salsabila Khoirunnisa
    (12 IPS 4)

    ReplyDelete
  10. Sama sama, di tunggu kelanjutannya, saya sangat setuju apabila indonesia mempunyai 4 ibu kota agar adil pemerataan pembangunannya,saya sangat setuju dengan apa yang di tulis di artikel ini

    -rhorissa

    ReplyDelete
  11. Saya tidak setuju, karena memerlukan dana yang tidak sedikit. Karena dengan hanya dipindahkan saja ibukota dari Jakarta ke Kalimantan saja sangat banyak mengeluarkan dana, apalagi membangun atau menambah ibukota menjadi 4 daerah, belum lagi banyak hal yang harus di danai, yang lebih prioritas.

    Devi Novianti
    12 IPS 4

    ReplyDelete
  12. Menurut saya, ide untuk menjadikan 4 wilayah sebagai ibukota adalah hal yang bagus. Karena dengan menyebarnya ibukota sesuai fungsi masing-masing, pemerintahan akan lebih fokus pada bidang tersebut dan tentunya keadilan dalam pembangunan nasional akan lebih merata. Dengan ini, Negara kita akan lebih maju tentunya apabila fungsi-fungsi tersebut lebih dibagi secara spesifik.

    -DENISYA ADRIANA

    ReplyDelete
  13. Saya sangat setuju tentang 4 ibu kota di Indonesia dalam pemerataan pembangunan ini karna di daerah pelosok-pelosok pun akan merata pembangunannya


    Zahra Nur Azizah

    ReplyDelete
  14. Menurut saya Pemindahan ibu kota tak jamin pemerataan pembangunan terwujud,namun jika program ini berhasil,dan semua terintegrasi serta berkesinambungan maka akan menciptakan Indonesia yang semakin kuat serta mewujudkan keadilan sosial

    Alfina
    12 ips4

    ReplyDelete
  15. Saya setuju dengan pembangunan pemerataan ini harus merata dari sabang sampai merauke,setuju dengan ada nya 4 ibu kota yaitu eksekutif,legislatif,yudikatif,hankam yang membuat pemerataan pembangunan merata sehingga dapat terwujud keadilan sosial masyarakat,kemakmuran dan kestabilan ekonomi meningkat
    Bunga
    12ips 4

    ReplyDelete
  16. Menurut saya indonesia akan lebih berkembang bahkan bisa maju jika 4 kota tersebut menjadi ibu kota karena 4 kota itu adalah kota kota besar dimana kebutuhan akan terpenuhi dan pembangunan akan lebih merata

    Shaqilla Putri
    12 Ips 4

    ReplyDelete
  17. Gagasan tersebut sungguh bagus karna dengan begitu ibukota tidak terpusat di satu wilayah, dengan begitu juga lapangan pekerjaan dan kependudukan menjadi merata di berbagai daerah, sehingga tingkat urbanisasi tidak terlalu besar.

    Rahma Aulia

    ReplyDelete
  18. Menurut saya dengan dibangunnya pusat pertumbuhan, salah satu dampak positifnya yaitu pusat pertumbuhan akan menarik tenaga kerja yang banyak dan bisa juga meningkatkan perekonomian di suatu wilayah. Tetapi, pemerintah Indonesia memerlukan dana yang harus dikeluarkan dalam jumlah yang banyak untuk pembangunan. Sedangkan, Indonesia sendiri masih perlu mengeluarkan dana untuk memenuhi kebutuhan penting lainnya

    Nandita Afrilia S
    12 IPS 4

    ReplyDelete
  19. Saya setuju ,menurut saya pemerataan itu adil karena pembangunan itu harus merata tidak ada lagi yang dibagi bagi dan stabilitas ekonomi dan yang lain nya pun akan merata tidak perlu khawatir karena akan terpunuhi dengan adaadanya pemerataan ini

    Ira tri Jayanti
    12 ips 4

    ReplyDelete
  20. Gagasan 4 ibu kota tersebut memerlukan biaya yg tinggi dalam pembangunannya, dan juga dikhawatirkan susahnya koordinasi antara 3 lembaga tersebut dalam membuat kebijakan karena jarak, mungkin gagasan 3 lembaga dalam satu ibukota akan lebih baik tapi ibukota tersebut hanya terfokus pada pemerintahan:)

    Anita Gestiana, 12 Ips 4

    ReplyDelete
  21. gagasan yang menarik untuk negara kepulauan seperti Indo

    ReplyDelete
  22. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  23. Menurut saya pemerataan pembangunan sangat penting dilakukan di negara kepulauan seperti Indonesia, karena itu tak hanya pulau jawa saja yg harus di perhatikan tp banyak jg pulau besar lain nya yg berpotensi dan bisa di mulai pemerataan nya itu jg akan berdampak pada perekonomian di suatu wilayah. Mengenai pindah nya ibukota bisa jd solusi yg tepat, saya setuju saja jika memang benar akan membuat indonesia jd semakin maju jg daerah2 pelosok lebih di perhatikan dan mendapat keadilan pemerataan pembangunan juga kesejahteraan masyarakat nya sndiri.

    Kurnia Prisilla W Azzira, 12 IPS 1

    ReplyDelete
  24. Saya setuju jika indonesia dibagi menjadi 4 bagian pemusatan dalam bidang tertentu, karena itu akan menjaga kestabilan dan memeratakan indonesia karena indonesia wilayahnya sangat luas

    Zahra salsabila
    12 ips 1

    ReplyDelete
  25. gagasan tersebut cukup bagus dan menarik. bisa membuat pemerataan dan keadilan serta kesejahteraan sosial dengan adanya 4 ibukota. dan perlu adanya kerjasama dan koordinasi antara lembaga tersebut agar berjalan dengan baik.

    Ajeng Istiazahra
    12Ips1

    ReplyDelete
  26. Menurut saya pemerataan pembangunan memang harus dilakukan karena bisa meningkatkan keadaan ekonomi di wilayah tersebut dan berkurangnya pengangguran. Tetapi itu membutuhkan biaya yang cukup besar

    Anggraeni (ips 1)

    ReplyDelete
  27. Saya setuju dengan pernyataan tersebut karena pemerataan pembangunan bisa membantu di kalangan masyarakat

    Salma (ips 1)

    ReplyDelete
  28. Sebetulnya saya setuju dengan adanya pembagian 4 wilayah ibu kota tsb, namun untuk jangka waktu skrg rasanya sulit melakukan pembangunan besar seperti itu. Terlebih untuk membangun ibu kota diperlukan dana yang besar, sekaligus lahan wilayah yang memadai. Indonesia memang luas tapi permasalahan wilayah saat ini cukup sulit jika hanya mengandalkan penggusuran atau alokasi permukiman ke tempat lain.
    (Bilqis Tazqia, 12 IPS 1)

    ReplyDelete
  29. artikel tersebut sangat bagus atas usulan penambahan ibukota di indonesia karena akan memeratakan pembangunan di indonesia yang berdampak pada kestabilan perekonomian dan juga mencegah perpecahan antar wilayah.

    Raysa Alevia (12 IPS 1)

    ReplyDelete
  30. Saya setuju mengenai artikel diatas, menurut saya jika indonesia bisa memiliki 4 ibu kota secara langsung maka akan ada pemerataan kesetiap wilayahnya, dan memajukan ekonomi di masing2 wilayah tersebut. Tapi kita juga harus memperhatikan dampak sosial dan politik yang terjadi di masa depan bukan hanya mengenai keadaan ekonomi nya saja

    Salsabila Agustriana, 12 IPS 1

    ReplyDelete
  31. Saya sangat setuju dengan pembagian 4 ibu kota, namun ada dampak positif dan negatif nya. Positif: dapat mengubah ekonomi di indonesia,dapat membantu masyarakat, pemerantaan penduduk di indonesia. Negatif: membutuhkan waktu yang sangat lama dan membutuhkan dana yg cukup besar dan dpt menambah hutang indonesia terhadap negara lain.

    Lutfia Nurafi F
    12 ips1

    ReplyDelete
  32. Saya setuju dengan indonesia memilki 4 ibukota karena seluruh pembangunan di berbagai bidang akan merata dan mungkin tidak akan ada kata ketidakmerataan pembangunan lagi di indonesia .tapi akan membutuhkan waktu yang sangat lama agar indonesia menjadi memiliki 4 ibukota

    Nama : yusup permana (12 IPS 1)

    ReplyDelete
  33. Saya setuju dengan gagasan tsb. Karena dgn adanya 4 ibukota di indonesia pembangunan menjadi lebih merata dan dan kesejahteraan rakyat serta stabilitas ekonomi menjadi lebih merata. Tapi hal tsb tentu membutuhkan waktu yg tidak singkat.



    Siti Nur Apriyani
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  34. Berdasarkan artikel diatas, menurut saya pembangunan 4 ibukota di Indonesia akan membuat wilayah tersebut kurang terkoordinasi dengan baik dan menimbulkan permasalahan baru. Ibukota yang akan dipindahkan dari Jakarta menjadi di Kalimantan Timur membutuhkan biaya yang tidak sedikit apalagi jika pembangunan 4 ibukota benar-benar terjadi maka biaya yang harus dikeluarkan akan lebih tinggi dibandingkan biaya kepindahan Ibukota ke Kalimantan Timur.

    (Fina Triesnawati, 12 IPS 1)

    ReplyDelete
  35. Saya tidak setuju, karena dengan adanya 4 ibukota membuat pemerintah yang tersebar yang membuat sulit untuk mengkoordinasikan 3 lembaga pemerintahan karena adanya jarak antar lembaganya

    12 Ips 1

    ReplyDelete
  36. Saya setuju, karena akan berdampak pada pemerataan kepadatan penduduk akan tetapi juga akan membutuhkan lahan dan dana yang cukup besar .

    CALISTA DIVA CK 12 IPS 1

    ReplyDelete
  37. Saya setuju dengan artikel diatas karena membantu pemerataan kesejahteran dan perekonomian pun meningkat apalagi kepulauan seperti indonesia ini tapi akan mengeluarkan biaya yang tinggi dan waktu yang lama

    ReplyDelete
  38. Saya setuju dengan artikel diatas karena membantu pemerataan kesejahteran dan perekonomian pun meningkat apalagi kepulauan seperti indonesia ini tapi akan mengeluarkan biaya yang tinggi dan waktu yang lama

    Audila Resnita Putri 12 ips1

    ReplyDelete
  39. Anonymous said...
    Saya setuju karna dngan bgtu masyarakat tidak merasa tidak adil jika indonesia mempunyai 4 ibukota pembangunan indonesia bisa sangat merata.

    Debra, 12ips1

    ReplyDelete
  40. Saya setuju dengan artikel diatas, karena adanya 4 ibu kota diindonesia akan menjadikan pemerataan pembangunan ekonomi dan kesejahteraan

    Tiara saskia putri 12 ips 1

    ReplyDelete
  41. Saya setuju, karena dengan adanya 4 ibukota d indonesia akan semakin merata dan lebih meningkatkan kemakmuran dan stabilitas ekonomi indonesia yang akan mengalami pertumbuhan yang signifikan

    Ayu nadila yusuf 12 ips1

    ReplyDelete
  42. Saya setuju, karena dengan begitu ibukota tidak terpusat di satu wilayah. Dengan begitu juga lapangan pekerjaan dan kependudukan menjadi merata di berbagai daerah.

    Ranti Yuniar Pristiwi
    12 Ips 1

    ReplyDelete
  43. Saya setuju,tapi bukan sebagai 4 ibukota melainkan 1 ibukota dan 3 kota istimewa,jadi dapat meningkatkan kemakmuran, stabilitas,dan pembangunan yg ada di Indonesia.
    Klo dijadikan 4 ibukota itu sulit seiali,karna pemerintahan dan lembaga2 yg letaknya sangat berjauhan dan juga akan memakan banyak sekali biaya


    Radja Anwar
    12 IPS1

    ReplyDelete
  44. Saya setuju dengan gagasan tersebut karena akan membuat pemusatan pembangunan seperti lapangan pekerjaan dan industri tidak akan terpusat di satu daerah saja sehingga dapat menstabilkan perekonomian dan mengurangi pengangguran

    Mochammad Vieri Ichsan
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  45. Menurut saya, dengan julukan Indonesia yaitu "negara dengan kota termacet di dunia", menambahkan Ibu Kota terlihat seperti solusi yang mudah until mengatasi isu yang mencela negara ini, tetapi karena infrastruktur transportasi yang sangat abismal, alangkah baiknya untuk sementara memperbagus sarana transportasi serta infrastruktur agar dapat memaksimalkan migrasi yang Cost Effective antar provinsi dan antar pulau.
    Setelah berkembangnya jalan-jalan yang bagus dan tidak hancur setelah 5 tahun penggunaan terus menerus, baru kami bisa memikirkan tentang pemindahan pusat pemerintahan negara untuk perkembangan dalam sektor-sektor lainnya seperti ekonomi dan seterusnya.

    Hosam
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  46. Saya setuju,karena pemerataan pembangunan harus rata semua,karena oleh pemerataan pembangunan bisa menjadi salah satu solusi bagi pemerintahan,tapi hal tersebut membutuhkan waktu yang tidak singkat dan memerlukan biaya yang sangat besar


    Nur.Fajar.Sopandi
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  47. Menurut saya, dengan julukan Indonesia yaitu "negara dengan kota termacet di dunia", menambahkan Ibu Kota terlihat seperti solusi yang mudah until mengatasi isu yang mencela negara ini, tetapi karena infrastruktur transportasi yang sangat abismal, alangkah baiknya untuk sementara memperbagus sarana transportasi serta infrastruktur agar dapat memaksimalkan migrasi yang Cost Effective antar provinsi dan antar pulau.
    Setelah berkembangnya jalan-jalan yang bagus dan tidak hancur setelah 5 tahun penggunaan terus menerus, baru kami bisa memikirkan tentang pemindahan pusat pemerintahan negara untuk perkembangan dalam sektor-sektor lainnya seperti ekonomi dan seterusnya.
    Saya tidak setuju.

    Hosam
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  48. Saya setuju dengan artikel tersebut, karena jika indonesia memiliki 4 ibukota maka pembangunan dan stabilitas ekonomi pun akan merata ke setiap wilayah.



    Desti Elian Kusuma Wardani 12 IPS 1

    ReplyDelete
  49. Saya setuju, karena dengan adanya pemerataan pembangunan dapat membantu tingkat kemakmuran masyarakat Indonesia dan akan membuat Negara Indonesia akan lebih maju.


    Asep Dadang Sutisna
    ( 12 IPS 1 )

    ReplyDelete
  50. Dengan adanya solusi Indonesia memiliki 4 ibukota mungkin dapat lebih meyakinkan dalam pemertaan pembangunan nasional dan mungkin keadilanpun akan lebih merata. Tetapi dengan menambahkan nya ibukota tidak hanya mengeluarkan dana yang sedikit.

    Dhea Amala
    12 ips 3

    ReplyDelete
  51. Menurut saya sangat setuju dengan adanya pemerataan pembangunan yang di nilai dapat menstabilkan perekonomian yang saat ini mungkin sedang turun naik, mungkin dengan adanya pemerataan bisa menjadi solusi selanjutnya atau kedepannya bisa lebih baik lgi

    ReplyDelete
  52. Menjadikan 4 kota sekaligus sebagai ibukota negara dimana masing-masing kota memiliki fungsi yang berbeda-beda sekilas bisa menjadi solusi lain selain dari rencana pemerintah mrmindahkan ibukota negara ke Kalimantan Timur. Hal ini cukup relevan dan sangat dibutuhkan mengingat wilayah NKRI yang begitu luas, sehingga membutuhkan penanganan yang sistematis dan terencana dalam rangka peningkatan kesejahteraan.
    Namun pertanyaannya, apakah hal demikian efektif dan efisien? Menurut pendapat saya, hal tersebut belum tentu efektif dan efisien dilakukan, berkaca pada program WPPI yang boleh dikatakan belum sepenuhnya berhasil dan berdampak signifikan. Terlebih lagi pengeluaran dana yang tidak sedikit dapat menjadi hambatan terealisasikannya gagasan tersebut. Mungkin jikalau gagasan ini nantinya akan direalisasikan, yang menurut saya lebih perlu diperbaiki yaitu dari bagaimana sikap dan perilaku manusianya sendiri. Dimana suatu program, rancangan dan gagasan akan terlaksana dengan baik diperlukan adanya kerja sama yang solid yang mencakup semua stack holder baik badan legislatif, badan eksekutif, badan yudikatif maupun rakyatnya sendiri harus saling mendukung satu sama lain. Terlebih lagi para pemimpin di negeri ini yang harus memiliki tanggung jawab penuh terhadap amanah yang diembannya sebagai abdi rakyat sehingga tidak ada lagi pihak yang merasa terdzolimi karena ketidakadilan yang dirasakan. Dan pada akhirnya, pemerataan pembangunan benar-benar dapat terlaksana dengan semestinya sehingga tidak ada lagi kesenjangan antara satu daerah dengan daerah lainnya dan tidak ada lagi daerah tertinggal karena semua daerah terjamah oleh pemerintah dan memiliki kesempatan yang sama untuk terlibat dalam bidang apapun terutama di bidang ekonomi.


    Siti Aminah
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  53. Artikel ini sangat membantu untuk saya yang baru saja naik kelas 12, dan mengetahui pengetahuan yang luas, menyangkut apa yang tertulis di artikel saya tidak setuju kalo ibukota menjadi 4 titik di indonesia karena itu sangat sulit dan membutuhkan waktu yang sangat lama untuk membentuknya. Lebih baik 1 ibu kota dan 3 daerah istimewa. Dan pemerataan pembangunan menurut saya setuju karena dapat meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian di indonesia.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Artikel ini sangat membantu untuk saya yang baru saja naik kelas 12, dan mengetahui pengetahuan yang luas, menyangkut apa yang tertulis di artikel saya tidak setuju kalo ibukota menjadi 4 titik di indonesia karena itu sangat sulit dan membutuhkan waktu yang sangat lama untuk membentuknya. Lebih baik 1 ibu kota dan 3 daerah istimewa. Dan pemerataan pembangunan menurut saya setuju karena dapat meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian di indonesia.



      Lisnawati kirani
      12 IPS 1

      Delete
  54. Karena wilayah Indonesia sangat luas jadi dengan adanya 4 ibu kota di Indonesia, pemerataan pembangunan akan rata dan meningkatkan kemakmuran rakyat Indonesia.
    Pembangunan itu harus dilakukan jangan hanya di kota atau wilayah besar saja,tetapi di daerah kecil juga atau pedalaman. Jadi rakyat diperlakukan secara adil oleh pemerintah.


    AGHNIA NABILA HARUM
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  55. Ini adalah gagasan yang menarik untuk dipikirkan, tetapi pembangunan 4 ibukota di Indonesia tidak bisa dianggap mudah, karena pembangunan ini akan memakan waktu dan biaya yg sangat besar. Selain itu mungkin ada beberapa cara lain selain pembangunan 4 ibukota untuk prmerataan pembangunan di indonesia

    Lisa Erlyani (12 ips 1)

    ReplyDelete
  56. Menurut saya ini ide bagus agar adanya pemerataan dari segala aspek agar tidak terjadinya ketimpangan di dalam masyarakat. Namun pembangunan ini membutuhkan waktu yang lama dan juga biaya yang sangat besar pastinya. Sehingga pemerintah perlu memikirkan matang-matang untuk dampak ke depannya.

    Melinda Hidayat
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  57. sayaa setuju Karena indonesia sangat luas maka diperlukan pemerataan bagi bangsa ini. tetapi ada dampak positif dan negatif nya. dampak positif nya yaitu dapat mengubah ekonomi di indonesia,dapat membantu masyarakat, pemerantaan penduduk di indonesia, dan dampak negatif nya membutuhkan waktu yang sangat lama dan membutuhkan dana yg cukup besar dan dpt menambah hutang indonesia terhadap negara lain.

    ReplyDelete
  58. Menurut saya sangat setuju dengan adanya pemerataan pembangunan yang di nilai dapat menstabilkan perekonomian yang saat ini sedang tidak stabil.Dan bila pembangunan ibu kota seharusnya di wilayah yang dapat dijangkau oleh semua masyarakat.

    Ridwan Ramdani
    12 ips 3

    ReplyDelete
  59. Akhira Dwi AgustinaJuly 22, 2020 at 9:34 AM

    Artikel ini dan gagasannya sangat membantu saya yang baru saja menduduki kelas 12,dan menambah pengetahuan yang luas. Saya sangat setuju dengan adanya pemerataan pembangunan yang dapat di nilai menstabilkan perekonomian yang mungkin saat ini sedang tidak stabil dan dapat membantu tingkat kemakmuran masyarakat di indonesia. Tetapi dengan hal tersebut membutuhkan waktu yang cukup lama dan membutuhkan biaya yang sangat besarr sekali

    Akhira-12IPS3

    ReplyDelete
  60. Setelah membaca bacaan di atas, menurut saya dengan adanya 4 ibu kota di Indonesia akan menjadikan negara ini sangat merata baik dari pembangunan, ekonomi, pendidikan dan penduduk Indonesia. Dengan adanya 4 ibukota, masyarakat yang sedang mencari pekerjaan atau sedang bekerja tidak akan bertumpu pada satu kota saja seperti Jakarta sehingga akan meminimalisir kemacetan yang menjadi masalah besar di Ibukota. Tingkat pengganguran juga menurut saya akan berkurang karena 4 ibu kota akan terbagi rata. Hal itu akan meningkatkan perekonomian di Indonesia. Membagi ibukota di Indonesia menjadi 4 adalah solusi untuk pemerataan. Tetapi jika ada rencana harus lah ter-realisasikan jika rencana itu baik untuk kedepan nya. Rencana adanya 4 ibukota sebagai upaya pemerataan butuhlah waktu yang tidak sebentar. Rencana itu akan membutuhkan waktu beberapa tahun kedepan.

    ZAHRA ALYA R
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  61. Menurut saya ada nya pembangunan 4 ibu kota di negri ini memanglah dapat mempengaruhi keadilan dan pemerataan.hal ini pun akan membuka lapang pekerjaan sehingga mengurangi tingkat pengangguran yang ada di indonesia . Dengan adanya pembangunan ini dapat meningkatan ekonomi , Tingkat pendidikan dan lain sebagainya.Namun kita juga harus berfikir ke arah negatif nya , Bukan hal yang mudah untuk menambah ibu kota Bayangkan saja jika indonesia menjadi 4 ibu kota mungkin saja akan adanya pembagunan pembagunan yang akan merusak hutan yang ada di wilayah tersebut , sehingga ada nya masalah baru yang muncul.Sayang sekali rasa nya jika bertambahnya penggundulan hutan untuk pembagunan, Hal ini pun membutuhkan biaya yang cukup besar dan waktu yang cukup lama sehingga mungkin saja adanya pembagunan ini tidak berjalan secara maksimal .

    ReplyDelete
  62. Menurut saya ada nya pembangunan 4 ibu kota di negri ini memanglah dapat mempengaruhi keadilan dan pemerataan.hal ini pun akan membuka lapang pekerjaan sehingga mengurangi tingkat pengangguran yang ada di indonesia . Dengan adanya pembangunan ini dapat meningkatan ekonomi , Tingkat pendidikan dan lain sebagainya.Namun kita juga harus berfikir ke arah negatif nya , Bukan hal yang mudah untuk menambah ibu kota Bayangkan saja jika indonesia menjadi 4 ibu kota mungkin saja akan adanya pembagunan pembagunan yang akan merusak hutan yang ada di wilayah tersebut , sehingga ada nya masalah baru yang muncul.Sayang sekali rasa nya jika bertambahnya penggundulan hutan untuk pembagunan, Hal ini pun membutuhkan biaya yang cukup besar dan waktu yang cukup lama sehingga mungkin saja adanya pembagunan ini tidak berjalan secara maksimal .

    -Neng nurul
    12 ips 3

    ReplyDelete
  63. Menurut saya harus ada penambahan ibu kota yanglebih luas dibanding Jakarta sekarang karena Jakarta sudah penuh sesak,dan saya juga sangat setuju bahwa harus ada pemerataan pembangunan yang merata ke setiap daerah atau ibu kota akan tetapi hutang Indonesia sudah besar terus jika kita membiayai semua daerah apakah hutang kita akan selalu besar bukan begitu


    Aldimas Saputra 12 IPS 3

    ReplyDelete
  64. Artikel yang sangat menarik. Dbentuknya 4 ibukota mungkin akan terlaksana pemerataan pembangunan namun hal ini perlu dipertimbangkan kembali, dimana untuk dibentuknya 4 ibukota ini tidak akan mudah, mulai dari anggaran, sumber daya manusia nya pun harus siap. Baru baru ini lagi proses pemindahan ibukota anggaran nya tidak tanggung tanggung dikutip dari CNBC indonesia anggaran yang dikeluarkan hampir mencapai rp. 466 triliun, bayangkan apabila indonesia membuat 4 ibukota berapa banyak anggaran yang dikeluarkan berapa banyak sumber daya manusia yang digunakan. Menurut saya lebih baik anggaran ini dipakai untuk lebih meningkatkan fasilitas pendidikan, kesehatan dan lain sebagainya yang anggaran nya langsung disalurkan ke daerah daerah melalui lembaga daerah.

    -Muhammad Ikhsan Ag
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  65. Saya setuju, menurut saya pembangunan itu harus merata, jika Indonesia di bagi menjadi 4 bagian karna itu akan menjaga kestabilan Indonesia karna Indonesia wilayah nya sangat luas perlu adanya kerjasama dan koordinasi antara lembaga agar berjalan dengan baik bisa meningkatkan ekonomi di wilayah tersebut dan berkurang nya pengangguran.
    Dampak negatif : butuh waktu lama dan membutuhkan biaya yang sangat besar bisa menambah hutang Indonesia


    Rifky Razan Risqullah
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  66. Menurut saya pemabngunan 4 ibu kota di negara ini sangat dibutuhkan terutama lahan yang semakin menyepit dijakarta dan juga ini akan sangat merata terhadap kesejahteraan masyrakai. Menurut saya jakarta sebagai kota perindustrian sedangkan yang lainnyang mengikuti alur negara kita ini seperti kekurangan lahan pekerjaan di kota kota lain bisa dibangun untuk menetralisirkan kekurangan ini

    - Rizky Raditya Rachman
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  67. Menurut sayaa,Pembagian wilayah seperti ini bermanfaat untuk mencapai pembangunan yang serasi dan seimbang, baik antarsektor di dalam suatu wilayah pembangunan maupun antar wilayah pembangunan.Penetapan empat wilayah pusat pembangunan utama disertai sepuluh wilayah pembangunan tersebut dimaksudkan agar wilayah tersebut benar-benar berfunsi sebagai penggerak dalam memeratakan pembangunan di Indonesia secara menyeluruh.
    Hasilnya bisa kita lihat, kini Indonesia timur mulai terlihat peningkatan kegiatan ekonomi. Pabrik-pabrik terutama yang berkaitan dengan industri pertambangan dan industri pengolahan kayu mulai tumbuh di kawasan Indonesia timur.
    Dengan adanya pusat-pusat kegiatan Industri di kawasan tersebut, diharapkan dapat memberi lapangan kerja kepada banyak orang baik dari daerah itu sendiri maupun pendatang dari daerah lain.

    - Putri Mudzdalifah
    12 ips 3

    ReplyDelete
  68. Menurut sayaa,Pembagian wilayah seperti ini bermanfaat untuk mencapai pembangunan yang serasi dan seimbang, baik antarsektor di dalam suatu wilayah pembangunan maupun antar wilayah pembangunan.Penetapan empat wilayah pusat pembangunan utama disertai sepuluh wilayah pembangunan tersebut dimaksudkan agar wilayah tersebut benar-benar berfunsi sebagai penggerak dalam memeratakan pembangunan di Indonesia secara menyeluruh.Hasilnya bisa kita lihat, kini Indonesia timur mulai terlihat peningkatan kegiatan ekonomi. Pabrik-pabrik terutama yang berkaitan dengan industri pertambangan dan industri pengolahan kayu mulai tumbuh di kawasan Indonesia timur.
    Dengan adanya pusat-pusat kegiatan Industri di kawasan tersebut, diharapkan dapat memberi lapangan kerja kepada banyak orang baik dari daerah itu sendiri maupun pendatang dari daerah lain.

    - Putri Mudzdalifah
    12 ips 3

    ReplyDelete
  69. Nur'aini Pretina Dewi 12 IPS 3July 22, 2020 at 11:53 AM

    Saya setuju dengan artikel diatas karena Negara Indonesia ini sangatlah luas, membentang dari sabang sampai merauke maka dengan adanya pembangunan 4 ibukota di Negara Indonesia, kesejahteraan ekonomi dapat merata dengan mudah dan cepat, dengan begitu tingkat kemiskinan di Indonesia akan menurun, serta kegiatan industri pun tidak hanya berkonsetrasi di Pulau Jawa saja tetapi diluar Pulau Jawa dan tentunya akan tercipta lapangan kerja baru, namun disisi lain yang perlu diperhatikan yaitu modal yang cukup besar dalam pembangunan Ibukota di 4 wilayah tersebut.

    ReplyDelete
  70. Saya setuju, karna kota jakarta sudah sangat sempit, tapi kalau di pindahkan pasti membutuhkan biaya yang sangat besar, dan semua masyarakat belum tentu mendapatkan bantuan dari pemerintah.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Saya setuju, karna kota jakarta sudah sangat sempit, tapi kalau di pindahkan pasti membutuhkan biaya yang sangat besar, dan semua masyarakat belum tentu mendapatkan bantuan dari pemerintah.

      Anggi Julianti
      12 Ips 3

      Delete
  71. Setelah saya membaca artikel diatas, saya setuju dengan adanya pembangunan 4 ibukota karena pasti bisa memperluas lapangan pekerjaan, apalagi bagi orang orang yang belum memiliki pekerjaan. Bahkan bukan hanya memperluas lapangan pekerjaan, dalam bidang ekonomi, pendidikan dll pun pasti lebih baik. Dan pasti akan membuat indonesia lebih maju. Tapi sisi lain dengan pembangunan 4 ibukota pasti mengeluarkan biaya yang sangat besar.

    Salma Fakhirah
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  72. Pembangunan 4 ibu kota di Indonesia ini menurut saya tidak menjamin pemerataan pembangunan. Malah dengan membangun 4 ibu kota di Indonesia akan menimbulkan masalah baru. Memisahkan fungsi legislatif, eksekutif, yudikatif dan hankam, akan menciptakan masalah yang berbeda pula, seperti kurangnya koordinasi antar wilayah.
    Banyak hal lain yang harus diurus daripada memindahkan ibu kota ataupun membangun 4 ibu kota. Seperti masalah pengangguran, kurangnya lapangan pekerjaan. Akan lebih baik jika pemerintah dapat memberikan solusi untuk hal itu terlebih dahulu.
    Pemindahan ibu kota dari Jakarta ke Kalimantan juga membutuhkan anggaran yang sangat banyak, yaitu sebesar Rp. 466 triliun. Apalagi jika dibangun 4 ibu kota maka akan memakan anggaran yang lebih banyak lagi. Jika ke 4 kota tidak dapat berkelanjutan secara ekonomi maka hal itu hanya akan menciptakan "perangkap utang". Mengingat kondisi keuangan negara kita yang cukup mengkhawatirkan, jika ditambah dengan dana pemindahan ibu kota ataupun dibangun 4 ibu kota maka akan menjadikan kondisi keuangan yang lebih mengkhawatirkan. Tak hanya itu, pembangunan 4 kota juga membutuhkan waktu yang lama dan juga perlu memperhatikan ketersediaan inftrastruktur untuk menunjang kebutuhan dan berjalannya roda pemerintahan. Yang pasti jika rencana ini ingin direalisasikan perlu dikaji lebih mendalam supaya tidak timbul konflik yang tidak di inginkan.

    ReplyDelete
  73. Pembangunan 4 ibu kota di Indonesia ini menurut saya tidak menjamin pemerataan pembangunan. Malah dengan membangun 4 ibu kota di Indonesia akan menimbulkan masalah baru. Memisahkan fungsi legislatif, eksekutif, yudikatif dan hankam, akan menciptakan masalah yang berbeda pula, seperti kurangnya koordinasi antar wilayah.
    Banyak hal lain yang harus diurus daripada memindahkan ibu kota ataupun membangun 4 ibu kota. Seperti masalah pengangguran, kurangnya lapangan pekerjaan. Akan lebih baik jika pemerintah dapat memberikan solusi untuk hal itu terlebih dahulu.
    Pemindahan ibu kota dari Jakarta ke Kalimantan juga membutuhkan anggaran yang sangat banyak, yaitu sebesar Rp. 466 triliun. Apalagi jika dibangun 4 ibu kota maka akan memakan anggaran yang lebih banyak lagi. Jika ke 4 kota tidak dapat berkelanjutan secara ekonomi maka hal itu hanya akan menciptakan "perangkap utang". Mengingat kondisi keuangan negara kita yang cukup mengkhawatirkan, jika ditambah dengan dana pemindahan ibu kota ataupun dibangun 4 ibu kota maka akan menjadikan kondisi keuangan yang lebih mengkhawatirkan. Tak hanya itu, pembangunan 4 kota juga membutuhkan waktu yang lama dan juga perlu memperhatikan ketersediaan inftrastruktur untuk menunjang kebutuhan dan berjalannya roda pemerintahan. Yang pasti jika rencana ini ingin direalisasikan perlu dikaji lebih mendalam supaya tidak timbul konflik yang tidak di inginkan.


    - RIRIN RINDIYANI
    12 IPS 3

    ReplyDelete
  74. setelah membaca artikel ini saya mengambil kesimpulan bahwa pembangunan 4 ibu kota di indonesia memang memberikan dampakyang baik agar semua wilayah memiliki pembagian kesejahteraan yang setara namun hal ini juga akan menimbulkan dampak buruk yaitu munculnya masalah baru, dan belum bijak nya pemerintah dalam menangani permasalahan yang akan terjadi membuat saya berfikiran bahwa pembangunan 4 ibu kota diindonesia tidak dilakukan karna masih ada cara yang dapat dilakukan untuk membuat meratanya kesejahteraan di indonesia

    -raihana putri
    12 ips 3

    ReplyDelete
  75. Dengan adanya 4 ibukota, indonesia memiliki pembangunan yamg merata tapi mungkin akan mengeluarkan biaya yang tinggi, dapat memperluas lapangan pekerjaan.



    -Keenandya Zata
    12 IPS 1

    ReplyDelete
  76. Menurut saya dengan adanya 4 ibukota akan berdampak baik bagi indonesia karna dari wilayah sabang sampai merauke akan merata dekat dengan ibukota dan ekonomi pun bisa mudah untuk di kelola dengan rata

    -Rendika 2020 (12ips1)

    ReplyDelete
  77. Menurut saya ide menjadikan 4 wilayah sebagai ibukota, karena menyebabkannya ibukota danjuga pemerintah akan lebih fokus pada bidang tersebut.pembangunan nasional akan lebih merata,negara kita akan lebih maju

    ReplyDelete
  78. Menurut saya indonesia akan lebih berkembang bahkan bisa lebih maju jika 4 kota tersebut menjadi ibu kota karena 4 kota itu adalah kota kota besar diindonesia dan kebutuhan pangan akan terpenuhi dan pembangunan didaerah-daerah pelosok akan merata

    -Rival (12 IPS 4)

    ReplyDelete
  79. Dari artikel tersebut, dibentuknya 4 ibu kota indonesia memang bagus, karena dengan adanya 4 ibukota di indonesia akan menjadikan pemerataan terhadap pembangunan ekonomi selain itu juga dapat meningkatkan kesejahteraan sosial untuk masyarakat indonesia yang berada didaerah yang sulit diakses, tetapi hal ini perlu dipertimbangkan karena membentuk 4 ibu kota indonesia pasti memerlukan anggaran biaya yang tinggi dan sumber daya manusia yang memadai



    Alvi Febrian (12 IPS 4)

    ReplyDelete
  80. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  81. Saya sangat setuju dengan artikel yang ada diatas karena cukup membantu pemerataan kesejahteran dan perekonomian.
    Menarik.
    Muhammad Rafi Fauzan
    12 IPS 4

    ReplyDelete

  82. Mengenai artikel diatas,saya sangat setuju dengan Pembagian wilayah seperti ini karna bermanfaat untuk mencapai pembangunan yang serasi dan seimbang, baik antarsektor di dalam suatu wilayah pembangunan maupun antar wilayah pembangunan.

    Dian fadhilah
    12 ips 4

    ReplyDelete
  83. Dengan adanya artikel diatas memanglah sangat menarik dan saya setuju apabila indonesia membentuk 4 ibu kota karna memungkinkan agar semua 4 daerah tesebut makin maju, juga indonesia sistem pembangunan juga antarsektor semakin seimbang. Namun tidak semua masyarakat akan setuju dan juga banyak dana anggaran yg hrus di keluarkan.

    Alya dwanti
    12 ips 4

    ReplyDelete
  84. Pembagian 4 ibu kota ini sangat bagus untuk pemerataan di indonesia yg sangat luas , namun disisi lain pembagian menjadi 4ibu kota ini akan menghasilkan sisi positif dan negatifnya juga membutuhkan jangka waktu yang panjang untuk membangun 4 ibu kota tsb dan juga memerlukan dana yg tidak sedikit.

    Rismawati
    12 ips 4

    ReplyDelete
  85. saya setuju dengan adanya pembagian 4 wilayah ibu kota tsb. dengan adanya kegiatan pembagian 4 wilayah indonesia akan menjadikan pemerataan dalam bidang ekonomi dan dapat meningkatkan kesejahteraan. Tidak hanya di wilayah kota tetapi wilah pelosok juga wajib adanya pemerataan pembangunan. Dengan adanya pembagian wilayah juga dapat memakmurkan masyarakat masyarakat di pedalaman atau daerah2 Yang memang sulit dijangkau. Pembagian wilayah juga harus mengeluarkan biaya yang tidak sedikit.


    -Rahma Nuranisa-
    -12 ips 4-

    ReplyDelete
  86. Pembagian ibu kota yang dimekarkan menjadi 4 akan lebih efisien dalam penanganan,pelayanan,pembangunan di setiap wilayahnya. Namun bisa juga menjadi awal dari perpecahan dikarenakan rasa memiliki kemampuan dan kekuasaan atas sebuah wilayah dengan sepenuhnya.

    -Muhamad Lukman Alpadil-
    -12 IPS 4-

    ReplyDelete
  87. menurut saya, pembagian 4 wilayah untuk dijadikan ibukota adalah ide yang bagus karna dengan menyebarnya ibukota dengan fungsi masing masing, pemerintah akan lebih fokus pada bidang tersebut, dan dengan pembagian 4 wilayah ini tentu akan meratakan ekomoni dan juga menyejahterakan rakyat.
    namun tentu nya dana yabg dikeluarkan tidaklah sedikit, hal tersebut lah yang akan menjadi sedikit penghabat pada rencana tersebut.


    -Nisha Agustin
    -12 IPS 4

    ReplyDelete
  88. Saya setuju dengan artikel ini,karana jika ada pemerataan indonesia akan lebih maju dan makmur,dan ekonomi kemasyarakataan akan menjadi lebih stabil ,dan kependudukan rakyat indonesia lebih merata lagi.


    Jelita nabila iqlima
    (12 IPS 2)

    ReplyDelete
  89. saya setuju, jika Indonesia menerapkan sistem 4 ibu kota ini karena akan mampu membantu Indonesia menjadi lebih baik contohnya pertumbuhan yang lebih signifikan dan stabilitas ekonomi yang akan merata ke setiap wilayah.

    ReplyDelete
  90. Menurut saya, bisa bisa saja jika di Indonesia mempunyai 4 ibu kota, karena agar pembangunan di wilayah Indonesia bisa menjadi lebih merata lagi.

    ReplyDelete
  91. Saya setuju pak dengan gagasan 4 ibukota tersebut, karena akan memeratakan pembangunan yang ada di Indonesia tapi apakah seluruh warga Indonesia akan menyetujui dengan adanya gagasan 4 ibu kota ini jika warga Indonesia setuju dengan adanya 4 ibu kota tersebut maka akan terwujud pembangunan Indonesia yang merata.

    Raisha Hanifah Azahra
    12 IPS2

    ReplyDelete
  92. Saya setuju,karena menurut saya Indonesia memiliki 4 ibukota pembangunan yang sangat luas dan dapat juga masyarakat Indonesia berfikir lebih luas lagi

    ReplyDelete
  93. Saya setuju pak,karna hidup adalah perjalanan bukan pelarian.

    ReplyDelete
  94. Menurut saya, dengan julukan Indonesia yaitu "negara dengan kota termacet di dunia", menambahkan Ibu Kota terlihat seperti solusi yang mudah until mengatasi isu yang mencela negara ini, tetapi karena infrastruktur transportasi yang sangat abismal, alangkah baiknya untuk sementara memperbagus sarana transportasi serta infrastruktur agar dapat memaksimalkan migrasi yang Cost Effective antar provinsi dan antar pulau.
    Setelah berkembangnya jalan-jalan yang bagus dan tidak hancur setelah 5 tahun penggunaan terus menerus, baru kami bisa memikirkan tentang pemindahan pusat pemerintahan negara untuk perkembangan dalam sektor-sektor lainnya seperti ekonomi dan seterusnya.
    Saya tidak setuju.

    ReplyDelete
  95. Dengan adanya 4 ibukota, indonesia memiliki pembangunan yamg merata tapi mungkin akan mengeluarkan biaya yang tinggi, dapat memperluas lapangan pekerjaan.

    ReplyDelete
  96. Saya setuju, karena dengan adanya pembangunan industri sehingga pemerataan menjadi efesien dan lebih efektif dan akan menjadikan pemerataan terhadap pembangunan ekonomi selain itu juga dapat meningkatkan kesejahteraan sosial untuk masyarakat indonesia.

    Rintan Novita Sari
    12 IPS 2

    ReplyDelete
  97. saya setuju untuk menjadikan 4 wilayah sebagai ibukota adalah hal yang bagus. Karena dengan menyebarnya ibukota sesuai fungsi masing-masing, pemerintahan akan lebih fokus pada bidang tersebut dan tentunya keadilan dalam pembangunan nasional akan lebih merata.


    Reynaldi Maisa f
    12 IPS2

    ReplyDelete
  98. Semoga gagasan ilmiah ini dapat menginspirasi pemerintah dan berhasil memeratakan pembangunan. Mantaaap, Pak Ade

    ReplyDelete
  99. Visioner. Logis, Rasional dan Terukur...

    ReplyDelete
  100. Out of the box. suka saya..

    ReplyDelete
  101. Saya setuju dengan pak ade yang menjadikan 4 wilayah sebagai ibu kota supaya indonesia lebih maju dan tertata lagi, semangat pak ade

    Reysa Nailah
    12 ips 1

    ReplyDelete
  102. Saya setuju dengan artikel ini,karana jika ada pemerataan indonesia akan lebih maju dan makmur,dan ekonomi kemasyarakataan akan menjadi lebih stabil ,dan kependudukan rakyat indonesia lebih merata lagi
    Yudi 12 IPS 1

    ReplyDelete
  103. Saya setuju,karana jika ada pemerataan indonesia akan lebih maju dan makmur,dan ekonomi kemasyarakataan akan menjadi lebih stabil ,dan kependudukan rakyat indonesia lebih merata lagi
    Aliyya ips 1

    ReplyDelete
  104. Dengan adanya artikel “ Menggagas NKRI dengan 4 Ibu Kota” yang di buat pak Ade ini benar keren dalam berfikirannya dengan membuat ide ide baru, namun sebaiknya dilengkapi lebih jelas lagi pembahasannya dengan menggunakan gambar yang lebih menarik agar sang pembaca lebih mudah untuk mengetahui tujuannya artikel ini, namun selebihnya tentang artikel yang bapa tulis saya setuju dan sangat memukai atas kreativitasnya bapa ade dalam menginfirasi semua orang, sukses terus pak.
    •Sri Wulandari
    •12 IPS 1

    ReplyDelete
  105. dengan adanya 4 ibukota saya setuju dan mendukungnya, tapi coba kita lihat pendapat yang lain apakah lebih dominan dengan yang setuju atau tidak, baguss pak ide nya banyak inovasi

    ReplyDelete
  106. Saya setuju dengan artikel ini dan saya setuju apabila indonesia membentuk 4 ibu kota karna memungkinkan agar semua 4 daerah tersebut semakin maju, juga indonesia sistem pembangunan juga antarsektor semakin seimbang. Namun tidak semua masyarakat setuju dan juga banyak dana anggaran yang harus di keluarkan.

    LIVIA GIZA
    12 ips1

    ReplyDelete
  107. saya setuju, pembagian 4 wilayah untuk dijadikan ibu kota adalah ide yang bagus dan dengan pembagian 4 wilayah ini tentu akan meratakan ekomoni dan juga menyejahterakan rakyat. tetapi hal itu juga pasti memakan dana yang sangat besar.

    Syifa 12 ips 1

    ReplyDelete
  108. Dalam hal Pembagian 4 ibu kota ini ada hal positif dan hal negatif. Hal positifnya yaitu, sangat bagus untuk pemerataan di indonesia yg sangat luas yang bisa memperluas lapangan pekerjaan. Namun disisi negatifnya, hal ini pasti membutuhkan jangka waktu yang panjang untuk membangun 4 ibu kota tersebut, serta hal itu pun juga memerlukan dana yg tidak sedikit/besar.

    Adinda chaerunisa 12 ips 1

    ReplyDelete
  109. sy setuju, karena dengan pemerataan pembangunan dpat membantu tingkat kemakmuran masyarakt daerah-daerah yg berada dipedalaman atau daerah yg sulit transportasi
    kevin firdaus (12 IPS 1)

    ReplyDelete
  110. Artikelnya cukup informatif. Di dalamnya mencakup banyak istilah istilah baru yang saya belum ketahui seperti Caturpraja, Tripraja, dan Egosentris. Juga seperti keliling bumi, panjang sabang sampai merauke yang ternyata 7/10 keliling bumi. Namun tetap saja karena manusia tidak luput dari kesalahan, maka di dalam artikel ini ada beberapa typo-typo kata/kalimat.

    Muhammad Akhdan Putra Prasetyo
    XII IPS 1

    ReplyDelete
  111. Berdasarkan artikel diatas, menurut saya pembangunan 4 ibukota di Indonesia akan membuat wilayah tersebut kurang terkoordinasi dengan baik dan menimbulkan permasalahan baru. Ibukota yang akan dipindahkan dari Jakarta menjadi di Kalimantan Timur membutuhkan biaya yang tidak sedikit apalagi jika pembangunan 4 ibukota benar-benar terjadi maka biaya yang harus dikeluarkan akan lebih tinggi dibandingkan biaya kepindahan Ibukota ke Kalimantan Timur.

    A

    ReplyDelete
  112. pembangunan sangat penting dilakukan di negara kepulauan seperti Indonesia, karena itu tak hanya pulau jawa saja yg harus diperhatikan tp banyak jg pulau besar lain nya yg berpotensi dan bisa di mulai pemerataannya itu jg akan berdampak pada perekonomian di suatu wilayah. Soal pindah ibu kota bisa jd solusi yg tepat, saya setuju saja jika memang benar akan membuat indonesia jd semakin maju jg daerah2 pelosok lebih di perhatikan dan mendapat keadilan pemerataan pembangunan juga kesejahteraan masyarakat
    Lingling
    11.10

    ReplyDelete
  113. Menurut saya penambahan ibukota yang bertujuan untuk pemerataan pembangunan bisa menjadi salah satu solusi bagi pemerintah, namun hal ini sangan diperlukan dana pembangunan yang sangat besar jadi perlu di pikirkan dampak lainnya juga.

    Deli nurvita
    11.10

    ReplyDelete
  114. Setelah membaca bacaan di atas, menurut saya dengan adanya 4 ibu kota di Indonesia akan menjadikan negara ini sangat merata baik dari pembangunan, ekonomi, pendidikan dan penduduk Indonesia. Dengan adanya 4 ibu kota, masyarakat yang sedang mencari pekerjaan atau sedang bekerja tidak akan bertumpu pada satu kota saja seperti Jakarta sehingga akan meminimalisir kemacetan yang menjadi masalah besar di Ibukota. Tingkat pengganguran juga menurut saya akan berkurang karena 4 ibu kota akan terbagi rata. Hal itu akan meningkatkan perekonomian di Indonesia. Membagi ibu kota di Indonesia menjadi 4 adalah solusi untuk pemerataan. Tetapi jika ada rencana harus lah terrealisasikan jika rencana itu baik untuk kedepan nya. Rencana adanya 4 ibu kota sebagai upaya pemerataan butuh waktu yang tidak sebentar.
    suci

    ReplyDelete
  115. Menurut saya, bisa bisa saja jika di Indonesia mempunyai 4 ibu kota, karena agar pembangunan di wilayah Indonesia bisa menjadi lebih merata lagi.
    Mira 11.10

    ReplyDelete
  116. Menurut artikel di atas, Pemindahan ibu kota tak menjamin pemerataan pembangunan terwujud,namun jika program ini berhasil,dan semua terintegrasi serta berkesinambungan maka akan menciptakan Indonesia yang semakin kuat serta mewujudkan keadilan sosial

    RO

    ReplyDelete
  117. Menurut saya penambahan ibukota yang bertujuan untuk pemerataan pembangunan bisa menjadi salah satu solusi bagi pemerintah, namun apabila hal tersebut dilakukan perlu beberapa pertimbangan salah satunya terkait biaya pengeluarannya

    NS 11.10

    ReplyDelete
  118. saya setuju untuk menjadikan 4 wilayah sebagai ibukota adalah hal yang bagus. Karena dengan menyebarnya ibukota sesuai fungsi masing-masing, pemerintahan akan lebih fokus pada bidang tersebut dan tentunya keadilan
    dalam pembangunan nasional akan lebih merata.

    -f

    ReplyDelete
  119. Saya setuju, karena bila pembangunan merata di seluruh Indonesia maka tidak akan timbul sebuah masalah yang muncul dari tidak meratanya pembangunan.

    ReplyDelete
  120. Indonesia sangat luas maka jika ibukota ada 4 itu akan rata bagi bangsa ini. Hal tersebut mungkin akan membuat bangsa ini menjadi lebih seimbang.

    Mahra Naila Putri
    (XI.10)

    ReplyDelete
  121. Setuju, dengan alasan jika Indonesia memiliki 4 ibu kota maka akan lebih merata dalam hal pembangunan, karena dengan pemerataan pembangunan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia. ( ayesha 11.10 )

    ReplyDelete
  122. Menurut saya ide yang bagus pembuatan 3 ibukota yang dapat menjadi solusi bagi pemerataan pembangunan yang ada di indonesia agar tidak terjadi perpecahan.

    Nauval Aditya
    11.10

    ReplyDelete
  123. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  124. Saya setuju dengan pernyataan tersebut karena pemerataan pembangunan bisa membantu di kalangan masyarakat
    -Ms-

    ReplyDelete
  125. saya setuju untuk menjadikan 4 wilayah sebagai ibukota adalah hal yang bagus. Karena dengan menyebarnya ibukota sesuai fungsi masing-masing, pemerintahan akan lebih fokus pada bidang tersebut dan tentunya keadilan
    dalam pembangunan nasional akan lebih merata.
    Kamika
    11.10

    ReplyDelete
  126. Ada nya 4 ibu kota bisa menimbulkan pemerataan, banyak nya konflik yang terjadi biasanya disebabkan ada nya ketidak Adilan ataupun kesenjangan sosial, hal ini menyebabkan banyak yang ingin keluar dari negara Indonesia, ada nya 4 ibu kota mungkin bisa menghilangkan kesengajaan sosial tersebut.
    -Putry (11.10)

    ReplyDelete
  127. Karena dengan menyebarkannya ibu kota sesuai fungsi masing-masing, pemerintahan akan lebih fokus pada bidang tersebut dan tentunya keadilan dalam pembangunan nasional akan lebih merata.
    Fascal Nurrasyid
    11.10

    ReplyDelete
  128. Gagasan yang sangat menarik untuk dibahas karena artikel ini membuat kita jadi berfikir luas akan pembangunnan ibu kota baru di negara tercinta kita ini Indonesia.

    devaldi (11.10)

    ReplyDelete
  129. dengan ada nya 4 ibu kota lebih merata nya bagian-bagian terpencil di Indonesia,dengan pemerataan pembangunan dapat membantu tingkat kemakmuran masyarakat daerah yang berada dipedalaman sulit transportasi.

    ch-11.10

    ReplyDelete
    Replies
    1. dengan ada nya 4 ibu kota lebih merata nya bagian-bagian terpencil di indonesia,dengan pemerataan pembangunan dapat membantu tingkat kemakmuran masyarakat daerah yang berada dipedalaman sulit transportasi.

      Ch-11.10

      Delete
  130. gagasan tersebut yg menyatakan Indonesia yakni menjadikan nkri menjadi 4 ibu kota, karena dengan itu pemerataan di setiap daerah adanya rasa keadilan yg dirasakan masyarakat yang dilakukan oleh pemerintah.

    Nazwa a
    11.10

    ReplyDelete
  131. Menurut artikel di atas Indonesia perlu pemerataan bagi bangsa ini. Hal ini mungkin menjadi salah satu solusi untuk pemerataan stabilitas ekonomi sehingga masyarakat pun tidak merasa stratifikasi sosial yang terlalu menonjol

    EL 11.10

    ReplyDelete
  132. Menurut saya memiliki 4 ibu kota akan menimbulkan konflik, mungkin benar kemajuan negara akan berkembang secara merata tetapi pasti akan ada pro dan kontra. seperti perpindahan ibu kota Jakarta ke Nusantara yang membutuhkan biaya yang sangat banyak yang mungkin akan menimbulkan krisis ekonomi

    Mj 11.10

    ReplyDelete
  133. setuju, jika adanya pembuatan 4 ibu kota dapat membantu masyarakat menjadi makmur serta stabitilas ekonomi nya pun jauh lebih merata. tentunya hal ini tidak mudah pasti akan mengeluarkan biaya yg dan waktu yang cukup besar. hzkia 11.10

    ReplyDelete
  134. dengan adanya 4 ibu kota pembangunan indonesia bisa merata, stabilitas ekonomi masayarakat pun akan merata karena bisa meningkatkan keadaan ekonomi di wilayah tersebut.
    aura 11.10

    ReplyDelete
  135. Yasinta Amara 12.7

    Saya setuju saja jika memang perlu nya di adakan 4 ibu kota di Indonesia yang bertujuan untuk pemerataan pembangunan dan untuk menjaga keutuhan NKRI namun di setiap keputusan pasti adanya dampak positif dan negatif nya masing masing

    ReplyDelete
  136. Saya setuju ,menurut saya pemerataan itu adil karena pembangunan itu harus merata tidak ada lagi yang dibagi bagi dan stabilitas ekonomi dan yang lain nya pun akan merata tidak perlu khawatir karena akan terpunuhi dengan adanya pemerataan ini.
    MUCHAMMAD ALIFIAN HAFIDZ FALLAH
    12.7

    ReplyDelete
  137. Ladifa Olwi 12.7

    Tapi, apakah membangun 4 ibu kota membutuhkan waktu dan juga biaya yang tidak sedikit? Mengingat di tahun ini pun Indonesia berencana untuk pindah ibu kota ke IKN yang membutuhkan dana yang banyak dan perlu waktu yang cukup lama.

    ReplyDelete
  138. VARIZA LAUDYA APRIL 12.7

    saya setuju dengan artikel di atas, menurut saya pribadi jika indonesia dapat membuat 4 provinsi tentu banyak dampak positif yang di hasilkan. seperti pemerataan sumber daya alam dan pemerataan ekonomi. serta pemerataan pembangunan di tempat tempat terpelosok pun akan lebih bisa di perhatikan oleh pemerintah baik dari segi ekonomi, sosial bangunan bangunan sarana dan prasarana agar masyarakat bisa tetap hidup dalan luang lingkup yang aman, nyaman, tentram dan sejahtera. namun, jika adanya 4 provinsi ini, pasti akan bisa menimbulkan konflik dari beberapa pihak.

    ReplyDelete
  139. Arzanela Riva 12.7
    Saya setuju saja jika memang perlu nya di adakan 4 ibu kota di Indonesia yang bertujuan untuk pemerataan pembangunan dan untuk menjaga keutuhan NKRI. Sesuai pernyataan yang dipaparkan diatas, atas dasar pembahasan bapak, namun pertanyaan saya adalah apakah keputusan ini bisa membawa dampak yang lebih efektif dibanding berita perpindahan ibukota ke IKN di kalimantan? Mengingat bahwa setiap hal pasti memiliki dampak positif dan negatifnya. Semoga adanya titik terang bagi permasalahan ini.

    ReplyDelete
  140. Alya Zia Fachira 12.7
    Saya setuju, karena jika ada pemerataan indonesia akan lebih maju dan makmur,dan ekonomi kemasyarakatan akan menjadi lebih stabil, dan kependudukan rakyat indonesia lebih merata lagi.

    ReplyDelete
  141. Gagasan yang menarik, namun jaminan seperti apa yang bisa menjamin bahwa dengan diadakan 4 ibukota Indonesia akan terjadi pemerataan pembangunan ekonomi dan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia terutama bagian timur? Karna dikhawatirkan dengan adanya 4 Ibukota hanya menghabiskan biaya negara saja dan bisa saja menjadikan sebuah ajang perebutan kekuasaan yang akhirnya tetap hanya segelintir masyarakat saja yang sejahtera tidak merata. ~Shafwan Khairy 12.7

    ReplyDelete
  142. Najmi Zahra 12.7
    Jika Afrika Selatan memiliki tiga buah Ibu kota sebagai simbol kebebasan dan diharapkan bisa menghapus diskriminan agar pengelolaan negara Afrika Selatan menjadi lebih baik. Hal ini juga memungkinkan saja untuk membuat Indonesia memiliki 4 buah Ibu kota demi pemerataan stabilitas ekonomi dan kemajuan untuk negara Indonesia sendiri. Namun, hal ini tentu saja tidak mudah dilakukan karena untuk melaksanakan pembangunan IKN itu dibutuhkan dana yang sangat besar dan waktu yang lama.

    ReplyDelete
  143. Syifa Nur Alifah
    Menjadikan 4 kota sekaligus sebagai ibu kota negara dimana masing-masing kota memiliki fungsi yang berbeda-beda sekilas bisa menjadi solusi lain selain dari rencana pemerintah mrmindahkan ibu kota negara ke Kalimantan Timur. Hal ini cukup relevan dan sangat dibutuhkan mengingat wilayah NKRI yang begitu luas, sehingga membutuhkan penanganan yang sistematis dan terencana dalam rangka peningkatan kesejahteraan. Namun pertanyaannya, apakah hal tersebut efektif dan efisien Menurut pendapat saya, hal tersebut belum tentu efektif dan efisien dilakukan, berkaca pada program WPPI yang boleh dikatakan belum sepenuhnya berhasil dan berdampak signifikan.

    ReplyDelete
  144. Asyawa Phoebee Nastiti 12.7
    saya setuju dengan artikel tersebt dimana pernyataan tentang akan dibangun 4 ibu kota di Indonesia, dilihat dari tujuan pembangunan 4 ibu kota tersebut memang banyak dampak positif yang di hasilkan. seperti pemerataan sumber daya alam dan pemerataan ekonomi. namun apakah trntunya prmbangunan tersebut membutuhkan waktu dan dana yang sangat banyak, belum lagi dari dampak pembangunan tersebut. saya harap jika pembangunan tersebut terealisas
    kan semoga lebih banyak manfaat daripada dampak pembangunan tersebut.

    ReplyDelete
  145. Intan Dewi Prameswari 12.7

    Artikel membahas tentang pentingnya pemerataan pembangunan di seluruh wilayah Indonesia dan bagaimana pemindahan ibu kota dapat berkontribusi pada hal tersebut. Penulis menyebutkan beberapa kota yang telah mengalami pertumbuhan yang signifikan karena infrastruktur dan mobilitas yang baik.
    Ide untuk memiliki empat ibu kota seperti Afrika Selatan juga dijelaskan sebagai upaya untuk mencapai pemerataan pembangunan dan meningkatkan persatuan Indonesia melalui pelayanan pemerintah yang merata.

    ReplyDelete
  146. Muhammad Nur Falah
    12.7
    Jika Indonesia memiliki 4 ibu kota negara, maka ini akan memiliki beberapa konsekuensi, tantangan, dan manfaatnya sendiri. Ide untuk memiliki beberapa ibu kota negara telah dibahas dalam beberapa kesempatan sebagai upaya untuk mendistribusikan pembangunan secara lebih merata di seluruh wilayah Indonesia. untuk mengimplementasikan ini akan melibatkan perubahan konstitusi dan berbagai penyesuaian infrastruktur dan pemerintahan. banyak faktor yang perlu diperhatikan, termasuk aspek politik, ekonomi, dan sosial dalam menghadapi tantangan dan manfaat dari ide ini.

    ReplyDelete
  147. Izin berkomentar,
    Saya rasa penambahan ibu kota baru menjadi 4 di Indonesia dapat menjadi pertimbangan, karena dengan adanya 4 ibu kota dapat membantu pemerataan pembangunan di Indonesia, yang dimana pemerataan di Indonesia saat ini masih menjadi sebuah tantangan. Lalu Indonesia sendiri merupakan negara terbesar dengan luas yang terbentang dari Sabang - Merauke, belum juga Indonesia merupakan negara kepulauan yang masyarakat nya tersebar di beberapa pulau/daerah yg berbeda, setiap daerah sendiri memiliki infrastruktur yang berbeda yang seharusnya menjadi fokus utama untuk menyelenggarakan pemerataan pembangunan ini. Maka pemindahan ibu kota/adanya 4 ibu kota baru bisa dipertimbangkan dengan memikirkan dampak yang akan terjadi pula.

    Rima Ramadhani Muchtar 12.7

    ReplyDelete
  148. Shahana Alysia Winatra kelas 12.7

    Gagasan yang disampaikan bapak dalam artikel ini sangat bagus dan saya menyetujuinya, tetapi bukan berarti tidak ada pertimbangan dari gagasan ini. Meskipun adanya empat ibu kota ini akan membuat persebaran penduduk dan pembangunan wilayah menjadi lebih merata dan tidak berpusat di pulau Jawa saja, tetapi dalam merealisasikan gagasan ini pun perlu banyak riset, dana, pihak yang menjadi penanggung jawab di proses penciptaan empat ibu kota ini, serta sebisa mungkin tidak memakan waktu yang terlalu lama. Selain itu, karena Indonesia merupakan negara kepulauan, tentu ada banyak kultur yang berbeda dan terkadang sebagian kultur ini bisa berubah dengan dalih menyesuaikan dengan perkembangan zaman. Sayangnya, tidak semuanya bisa beradaptasi dengan keberadaan empat ibu kota ini. Dikhawatirkan, pembangunan empat ibu kota ini justru menjadi senjata bagi oknum tertentu dalam menimbulkan perpecahan yang menjadikan benturan sosial budaya sebagai alasan, sehingga menghambat proses pembangunan ibu kota dan terancam dihentikan jika argumen masyarakat lebih mengendalikan perubahan ini.

    ReplyDelete
  149. Nadya Shafwah
    12.7
    Saya setuju dengan Indonesia memiliki empat ibukota karena seluruh pembangunan di berbagai bidang akan merata dan mungkin tidak akan ada ketidakmerataan pembangunan lagi di Indonesia, tapi tentunya ada juga dampak negatifnya yaitu membutuhkan waktu yang sangat lama membutuhkan dana yang banyak dan besar dan itu akan berdampak pada hutang Indonesia terhadap negara lain.

    ReplyDelete
  150. Kayundera Sukmanjani 12.7

    Gagasan yang bapak sampaikan sangatlah baik dan saya setuju dengan gagasan bapak. Akan tetapi apabila kita memiliki 4 ibu kota negara, terlalu banyak resiko yang akan bermunculan. Memang hal ini berdampak baik, akan tetapi tidak menutup kemungkinan terdapat dampak buruk juga. Dan belum tentu masyarakat bisa menerima keputusan ini.

    ReplyDelete
  151. Rieska Amelia 12.7
    Saya setuju dengan artikel di atas yang menjadikan indonesia memiliki 4 ibu kota, dengan itu pemerataan pembangunan dapat membantu tingkat kemakmuran masyarakat di daerah yang berada di pedalaman atau daerah yang sulit akses jalan dan transportasi dengan itu masyarakat indonesia akan merasa adil sesuai sila ke-5 Pancasila. Tetapi sepertinya pembangunan 4 ibu kota ini tidak mudah, akan menghabiskan cukup banyak biaya dan waktu belum lagi masyarakat-masyarakat yang tidak setuju dengan keputusan ini.

    ReplyDelete
  152. Arini febrianty saputra
    12.7
    Saya setuju dengan artikel diatas dengan adanya 4 ibu kota menurut saya akan menjadi pemerataan dalam bidang ekonomi, pembangunan, sosial dan lebih banyak lagi. Namun akankah dampak buruk negatifnya pun akan lebih banyak di dapatkan bukan karena 1 ibukota saja pun sudah banyak dampak negatif yang ada jika kita menambak ibukota lagi akan lebih banyak juga dampak negatif yang kita dapat

    ReplyDelete
  153. Muhammad Rizky Akbar 12.7
    Setelah membaca dan memahami artikel di atas saya meyakini bahwa memiliki 4 ibu kota di Indonesia memiliki keuntungan dan manfaat yang signifikan. Pertama-tama, keberagaman budaya, suku, bahasa, dan adat istiadat yang dimiliki Indonesia sangatlah kaya. Dengan adanya 4 ibu kota yang mewakili pulau-pulau besar, seperti Jakarta untuk Pulau Jawa, Medan untuk Pulau Sumatera, Makassar untuk Pulau Sulawesi, dan Denpasar untuk Pulau Bali, kita dapat memberikan kesempatan bagi setiap wilayah untuk memiliki pusat pemerintahan yang mencerminkan keunikan dan identitas budaya mereka.

    Selanjutnya, pembagian beban pemerintahan juga menjadi alasan penting. Seperti yang diketahui, Jakarta sebagai ibu kota saat ini menghadapi berbagai masalah serius seperti kepadatan penduduk, polusi udara, dan kemacetan lalu lintas. Dengan adanya 3 ibu kota tambahan, tekanan dan beban administratif dapat tersebar secara merata di antara kota-kota tersebut. Hal ini akan membantu mengurangi tekanan pada infrastruktur, layanan publik, dan lingkungan di Jakarta, sambil memberikan kesempatan bagi ibu kota lain untuk berkembang secara seimbang.

    Selain itu, dengan memiliki 4 ibu kota, pemerintah dapat lebih fokus pada pengembangan regional dan distribusi sumber daya secara merata di seluruh Indonesia. Wilayah-wilayah yang sebelumnya mungkin kurang mendapat perhatian, dapat ditingkatkan infrastrukturnya, meningkatkan kualitas hidup penduduk, dan mendorong pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.

    Keberadaan beberapa ibu kota juga akan membuat pemerintahan tetap berjalan dalam situasi darurat. Indonesia adalah negara yang rawan bencana, dan dengan memiliki beberapa ibu kota, jika salah satu wilayah mengalami bencana, pemerintahan masih dapat beroperasi dari ibu kota lainnya. Hal ini akan memastikan kelangsungan fungsi pemerintahan dan pelayanan publik di tengah kondisi darurat.

    Terakhir, memiliki 4 ibu kota juga berdampak pada keberlanjutan lingkungan. Dengan adanya pusat-pusat pemerintahan yang tersebar di berbagai wilayah, tekanan pada lingkungan akan berkurang. Keanekaragaman hayati serta keindahan alam di setiap wilayah dapat lebih mudah dipertahankan dan dilestarikan.

    ReplyDelete
  154. Abira Handaru 12.7
    Saya setuju karena dengan adanya 4 ibu kota ini memiliki keuntungan dan manfaat yang signifikan.karena Dengan adanya 4 ibu kota yang mewakili pulau-pulau besar, seperti Jakarta untuk Pulau Jawa, Medan untuk Pulau Sumatera, Makassar untuk Pulau Sulawesi, dan Denpasar untuk Pulau Bali, kita dapat memberikan kesempatan bagi setiap wilayah untuk memiliki pusat pemerintahan yang mencerminkan keunikan dan identitas budaya mereka dan seluruh pembangunan di berbagai bidang akan merata.Tapi ada juga dampak negatif nya yaitu kita hrus membutuhkan waktu yang sangat lama membutuhkan dana yang banyak dan besar dan itu akan berdampak pada Hutang Indonesia terhadap negara lain.

    ReplyDelete
  155. Syaqillah Helmiyati Nazmi 12.8

    Pembagian 4 ibu kota ini sangat bagus untuk pemerataan di indonesia yg sangat luas , namun disisi lain pembagian menjadi 4ibu kota ini akan menghasilkan sisi positif dan negatifnya juga membutuhkan jangka waktu yang panjang untuk membangun 4 ibu kota tsb dan juga memerlukan dana yg tidak sedikit.

    ReplyDelete
  156. Nadya Andriyani Putri 12.8

    Menurut saya sangat setuju dengan adanya pemerataan pembangunan yang di nilai dapat menstabilkan perekonomian yang saat ini sedang tidak stabil.Dan bila pembangunan ibu kota seharusnya di wilayah yang dapat dijangkau oleh semua masyarakat.

    ReplyDelete
  157. Fajri Auladi RamadhaniFebruary 2, 2024 at 1:43 PM

    Menurut saya, dengan julukan Indonesia yaitu "negara dengan kota termacet di dunia", menambahkan Ibu Kota terlihat seperti solusi yang mudah sehingga mengatasi isu yang mencela negara ini, tetapi karena infrastruktur transportasi yang sangat buruk, alangkah baiknya untuk sementara menyempurnakan sarana transportasi serta infrastruktur agar dapat memaksimalkan migrasi yang murah antar provinsi dan antar pulau.
    Setelah berkembangnya jalan-jalan yang bagus dan tidak hancur setelah 5 tahun penggunaan terus menerus, baru kami bisa memikirkan tentang pemindahan pusat pemerintahan negara untuk perkembangan dalam sektor-sektor lainnya seperti ekonomi dan seterusnya.
    Saya tidak setuju.

    ReplyDelete

Terima kasih telah membacanya. Sangat saya hargai, jika anda mengisi kolom komentar disini.

Featured Post/ Posting Unggulan

BERITA DUKA DARI DESA

Irama ; Cerita Cinta, KAHITNA BERITA DUKA Athur Iye..  Iye..iye.. Berawal dari tamak.. Rusaknya lingkungan. Merasa tak bersalah. Berawal dar...